SMK Program Industri 4.0

SMK Pemuda Sumedang

Tangguh dalam Keterampilan, Terdepan dalam Inovasi.

hero

Partner Kami

Kami memiliki partnership yang siap untuk merektur para lulusan.

SMK Jurusan Otomotif
Terbaik di Sumedang

Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Pemuda Sumedang adalah salah satu sekolah swasta terbaik dan favorit di Kabupaten Sumedang yang terakreditasi A (Unggul) dan memiliki 1 jurusan yaitu Teknik Otomotif, berdiri sejak 1989 beralamat di Jl. Raya Sumedang - Cirebon Km 3, Kebonjati, Kec. Sumedang Utara, Kab. Sumedang, Jawa Barat. Dibawah naungan Yayasan Pemuda Panca Marga Sumedang, SMK Pemuda telah berhasil menghasilkan lulusan yang kompeten sehingga dapat terserap lulusannya hingga keluar negeri seperti jepang, dubai dan australia.

Kami mengimplementasikan 3 kelas model bisnis sebagai acuan dalam dunia industri sebagai berikut :

  • Kelas Model Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)/Administrasi Industri.
  • Kelas Model Mekanik Mobil Astra
  • Kelas Model Luar Negeri

Program Unggulan

Kami memiliki program unggulan yang berstandarisasi industri otomotif internasional.

SMK Industri 4.0

SMK Pemuda Sumedang Siap Menjadi Sekolah Vokasi Berbasis Industri 4.0

Project Base Traning (PBT)

Project Base Training (PBT) Yang dihasilkan siswa adalah Gokart, Starter Otomatis berbasis smartphone dan CDI

Teaching Factory (TeFa)

Teaching Factory (TeFa) berbasis pelayanan jasa di SMK Pemuda Sumedang

Engineering Center

SMK Pemuda Sumedang memiliki mesin praktik terlengkap dan terbaik strandar internasional

Kelas Hybrid

SMK Pemuda Sumedang memiliki E-learning khusus agar pembelajaran bisa dilakukan daring/online

Kelas Model

SMK Pemuda Sumedang Memiliki Kelas Model yang Dirancang khusus untuk mencetak lulusan siap bekerja

Program Unggulan

Pencetak lulusan yang disiplin dan unggul dalam bakat dan minat.

Osis

Memberikan pelatihan kepemimpinan, keterampilan, daya kreasi, kesegaran jasmani, patriotisme, dan idealisme

FMDE

Kegiatan yang bertujuan untuk membentuk sikap diri yang disiplin dan siap menghadapi tantangan.

Ekstrakulikuler

Mengembangkan bakat dan minat: Siswa dapat memilih kegiatan ekstrakurikuler yang sesuai dengan bakat dan minatnya

Data Sekolah

35Guru & TU
450Peserta Didik
36Fasilitas & Gedung
12Rombel

Berita Terbaru

Temukan informasi terkini mengenai kegiatan dan prestasi sekolah.

Apa Kata Alumni

Alumni SMK Pemuda Sumedang tersebar diberbagai kota di Indonesia dan luar negeri

Kesan saya selama sekolah di SMK pemuda sumedang itu beruntung dan bahagia karena telah mendapatkan pelajaran dan pengalaman berharga yang bisa membantu saya sampai dititik yang sekarang. Pesan saya untuk semuanya kalau kalian lelah bersekolah maka lihatlah perjuangan yang menyekolahkanmu. Sehat selalu untuk para guru guru,semoga SMK pemuda terus maju dan jadi yang terbaik.

Ai Edah

Bekerja di Jepang

Sempat menjadi Ketua OSIS pada tahun 2022 mengajarkan saya banyak hal, bagaimana kita memimpin, bagaimana kita bertanggungjawab dan bagaimana kita menjadi contoh untuk siswa lain. Berkat SMK Pemuda Sumedang saya sekarang bekerja di PT.

Rudiana Rohman

Karyawan, PT. Suryaraya Rubberindo Industries

"Saya sangat bangga menjadi alumni SMK Pemuda Sumedang, karena telah mengantarkan saya untuk meraih cita cita menjadi abdi negara. Di SMK Pemuda Sumedang kedisiplinan nya luarbiasa"

Reza Nursyehan S. H

POLRI, SAT NARKOBA POLRES TASIKMALAYA KOTA

"Saya bangga bisa bersekolah di sini, semua guru mengajar dengan ramah juga sabar. Itulah yang membuat saya dapat memahami setiap materi pelajaran yang telah diberikan, ditambah fasilitas praktik pun jelas lengkap.Bersungguh-sungguhlah dalam mencari ilmu karena itu penting untuk menggapai cita-citamu. KITA MAH PEMUDA KALIAN MAH TERSERAH"

Ananda Muhammad Reza Fauzan Ramdan

Karywan, PT IWIP Maluku Utara

Saya sebagai alumni SMK Pemuda Sumedang sangat senang dan bangga,saya merasa nyaman dengan fasilitasnya mulai dari fasilitas praktek yang sudah modern dan juga fasilitas ruang kelas yang nyaman dan juga guru" nya yang baik" sekali,dan saya juga mempunya pengalaman baru ketika sekolah di SMK Pemuda Sumedang salah satu nya yaitu mengikuti OSIS disitu mempunyai banyak pengalaman yang tadinya saya tidak tahu jadi tahu. Semoga SMK Pemuda Sumedang semakin maju terus dan semangat buat guru" di SMK pemuda sumedang.

Misbachudin Nugraha

Mahasiswa

Tertarik bergabung dengan sekolah kami ?